by Taripar Doly, S.E., M.M. | Apr 2, 2022 | Perpajakan
Sebagaimana kita ketahui bahwasanya aturan terkait Faktur Pajak terdapat dalam beberapa peraturan yang terpisah, inilah salah satu pertimbangan keluarnya Peraturan Direktur Jenderal Pajak nomor PER-03/PJ/2022 tentang faktur pajak, yang ditanda tangani pada tanggal 31...
by Taripar Doly, S.E., M.M. | Mar 3, 2022 | Perpajakan
Pada tahun 1972, saat itu hampir semua negara takut pada Amerika tapi China tidak takut. Hingga Presiden Amerika Richard Nixon berinisiatif untuk berdamai dengan Tiongkok, namun satu hal yang menjadi pemikiran adalah apabila Orang Amerika menggunakan pesawat dari...
by Taripar Doly, S.E., M.M. | Feb 23, 2022 | Perpajakan
Memberikan kepastian hukum dan kemudahan dalam pengenaan Pajak Penghasilan atas penghasilan dari usaha jasa konstruksi serta menjaga agar iklim usaha sektor jasa konstruksi tetap kondusif maka perlu dilakukan penyesuaian pengaturan mengenai Pajak Penghasilan atas...
by Taripar Doly, S.E., M.M. | Feb 6, 2022 | Perpajakan
Apabila ada transaksi dengan Kawasan Berikat dan atas pembayaran Uang Muka (Down Payment) sementara SPPB baru bisa didapat saat pengiriman barang, apakah atas Uang Muka tersbut tidak dibuatkan Faktur Pajak? Maka untuk menjawab ini kita perlu melihat kembali aturan...
by Taripar Doly, S.E., M.M. | Feb 2, 2022 | Perpajakan
Hal yang sering penulis temui saat meneliti permohonan Surat Keterangan Bebas dari Kantor Perwakilan Asing (PNA) atau Organisasi Internasional (OI) adalah adanya lampiran dokumen asli berupa Proforma Invoice. Sebagaimana kita ketahui dalam pasal 3 UU PPh bahwa Kantor...
by Taripar Doly, S.E., M.M. | Jan 27, 2022 | Perpajakan
Sebagaimana kita ketahui pada tanggal 2 Februari 2021 tahun lalu pemerintah mengeluarkan aturan berupa Peraturan Pemerintah nomor 41 tahun 2021 tentang penyelenggaraan kawasan perdagangan bebas dan pelabuhan bebas. Aturan ini mengganti aturan sebelumnya yaitu...